Rabu, 02 April 2014

5 Fakta Unik Maskot Piala Dunia 2014





Ajang kompetisi sepak bola terbesar dunia yaitu Piala Dunia 2014 yang akan digelar di Brazil merupakan suatu event yang sangat dinantikan bagi para pecinta sepak bola di seluruh dunia.

Sama dengan pagelaran Piala Dunia tahun-tahun sebelumnya maka Piala Dunia tahun ini pun juga memiliki maskot yang desain dan namanya telah melalui seleksi ketat oleh panitia lokal dan komite yang sangat terpercaya di Brazil. Piala Dunia 2014 kali ini juga mengambil tokoh binatang sebagai maskotnya yaitu suatu desain yang berupa seekor yang diberi nama “Fuleco”.

Berikut ini adalah fakta-fakta unik seputar terpilihnya “Fuleco” sebagai maskot Piala Dunia 2014 :








Robot Pemecah Rekor Rubik Tercepat





Birmingham Rubik, sebuah permainan berbentuk kubus dengan sejumlah warna yang bisa diacak. Permainan yang bisa membuat sebagian orang pusing. Baru-baru ini, sebuah robot bernama Cubestormer 3 berhasil mencatat rekor memainkan rubik.